Prakiraan Cuaca Tasikmalaya dan Sekitarnya 1 April 2023, Mulai Pagi hingga Malam Hari

Prakiraan cuaca Tasikmalaya dan sekitarnya 1 April 2023.

Dika Purnama
Sabtu, 01 April 2023 | 05:00 WIB
Prakiraan Cuaca Tasikmalaya dan Sekitarnya 1 April 2023, Mulai Pagi hingga Malam Hari
Ilustrasi cuaca hujan. (instagram @altruckinternational)

SuaraTasikmalaya.id – Berikut prakiraan cuaca Tasikmalaya 1 April 2023.

Sesuai informasi prakiraan cuaca yang dilansir SuaraTasikmalaya.id dari laman resmi Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) pada Sabtu, (1/4/2023), potensi cuaca berawan akan terjadi pada pukul 01.00 WIB sampai dengan pukul 04.00 WIB, kemudia potensi hujan dengan intensitas ringan diperkirakan terjadi pukul 07.00 WIB, serta potensi hujan sedang sampai ringan akan terjadi dari siang sampai dengan malam hari.

Kelembapan udara rata-rata diperkirakan mencapai 81,2 persen, dengan rata-rata suhu udara 24,8 derajat celcius, serta rata-rata kecepatan arah angin 3,75 km/jam yang berpotensi terjadi di daerah Tasikmalaya dan sekitarnya hari ini.

Prakiraan cuaca pada Sabtu (1/4/2023) pukul 01.00 WIB sampai dengan pukul 04.00 WIB diperkirakan cuaca akan berawan dengan suhu rata-rata 21 derajat celcius.

Baca Juga:Ada Indikasi Praktik Cuci Uang di Bisnis Solar Ilegal di Sumsel, Ditemukan Rekening Rp 16 Miliar

Pukul 07.00 WIB hujan dengan intensitas ringan akan terjadi dengan suhu 25 derajat celcius, dan kelembapan udara sebesar 80 persen.

Pukul 10.00 WIB prakiraan cuaca di Tasikmalaya dan sekitarnya akan kembali berawan dengan suhu udara 27 derajat celcius.

Potensi hujan sedang akan terjadi pada pukul 13.00 WIB sampai pukul 16.00 WIB dengan suhu udara mencapai 28,5 derajat celcius, serta 67,5 persen kelembapan udara.

Sementara itu, dari pukul 19.00 WIB sampai dengan pukul 22.00 WIB, cuaca di sekitar wilayah Tasikmalaya diperkirakan akan kembali diguyur hujan, namun dengan intensitas ringan dengan suhu udara diperkirakan mencapai 24 derajat celcius, serta 85 persen kelembapan udara. (*/editor zahran)

Baca Juga:Anya Geraldine Penasaran Efek Menelan Sperma, Padahal Najis dan Harus Dimuntahkan Menurut Hukum Islam

Aneka

Terkini

Sebelum secara resmi menandatangani kontrak dengan Tyronne, Persib sempat bingung apakah pemain asal Spanyol itu dapat bermain untuk Persib dalam Liga 1 2023-2024 atau tidak.

Sportainment | 16:44 WIB

Pelatih Persib Bandung, Luis Milla merespon para pemainnya yang dipanggil Timnas Indonesia dan akan melewatkan latihan perdana. Namun, begini respon Luis Milla terkait empat pemainnya yang dipanggil Timnas Indonesia

Sportainment | 16:38 WIB

Natasha, yang akrab disapa Caca, bahkan masih membela Desta ketika awak media menyinggung isu selingkuh tersebut.

Trending | 16:01 WIB

Pelatih Persib Bandung, Luis Milla menyebut bahwa komposisi timnya hanya ingin diisi oleh 28 pemain saja. Komposisi tersebut sudah termasuk dengan pemain asing yang sesuai regulasi Liga 1 musim depan dan mengambil dari akademi Persib

Sportainment | 15:53 WIB

Dari deretan nama yang diumumkan, Persib mendominasi kekuatan Timnas Indonesia yang akan dibawanya dalam FIFA Matchday Juni 2023.

Sportainment | 15:21 WIB

Erick Thohir menyebut akan memperketat penjualan tiket pertandingan antara Timnas Indonesia vs Argentina. Penjualan tiket pertandingan FIFA Matchday Indonesia vs Argentina akan dijual secara online. KTP akan menjadi syarat utama dalam pembelian tiket.

News | 11:51 WIB

Persib Bandung telah mengumumkan pemain asing baru yang akan merumput di Stadion Gelora Bandung Lautan Api musim depan. Ia adalah pemain asal Spanyol, Tyronne Del Pino. Ia juga mengirimkan salam untuk bobotoh di Bandung

Sportainment | 10:42 WIB

Timnas Indonesia segrup dengan Malaysia di Piala AFF U-23 2023. Indonesia tergabung ke dalam Grup B Piala AFF U-23 bersama Malaysia dan Timor Leste. Fans Malaysia memandang remeh Timnas Indonesia.

News | 10:13 WIB

Di musim depan, ada tiga mantan pemain Persib Bandung yang telah resmi berseragam PSIS Semarang. Mereka adalah Gian Zola, Bayu Fiqri, dan David Rumakiek. Nuansa Biru Barat makin kental di Biru Tengah

Sportainment | 08:50 WIB

Persib Bandung resmi melepas bek kirinya, David Rumakiek untuk Liga 1 musim depan. Saat ini, David Rumakiek juga sudah resmi berseragam PSIS Semarang. Ia akan memperkuat lini belakang Laskar Mahesa Jenar di musim depan

Sportainment | 07:45 WIB

Dengan dibentuknya Satgas Terpadu Penilaian Gedung dan Nongedung, diharapkan kita dapat bersama-sama mengurangi risiko gempa bumi," ujar Heru.

Metropolitan | 17:13 WIB

"Jadi dimasukkan ke dalam kotak, terus diikat di dalam kotak, di dalam kardus dibawa menggunakan motor, dibuang di TKP kedua (kolong Tol)."

Metropolitan | 16:35 WIB

Tiba-tiba ada dua pengendara sepeda motor melempar benda tumpul."

Metropolitan | 16:12 WIB

Ananda Mikola mengatakan, kebanyakan sponsor Formula E yang sudah meneken kontrak saat ini meruapakan perusahaan swasta.

Metropolitan | 15:43 WIB

Korban FF mengalami lebam dibagian wajah karena dipukul pelaku.

Metropolitan | 14:37 WIB

Inara Rusli bilang biaya hidup satu anak sampai dewasa senilai Rp3 miliar.

Gosip | 17:31 WIB

Bebi Silvana kecewa dengan mantan istri Opick, yang membiarkan sebuah kebohongan hingga membuat orang tak berdosa dihujat dan difitnah.

Gosip | 17:03 WIB

Arya Saloka diduga sudah mengajukan surat penyataan cerai kepada Putri Anne.

Gosip | 16:55 WIB

Saat terpuruk, Unang Bagito memperdalam Islam dan kemudian kembali ke istri pertama.

Gosip | 16:33 WIB

Beda vibes, tapi sama-sama punya gaya berpakaian yang khas.

Gosip | 16:31 WIB
Tampilkan lebih banyak