David da Silva vs Michael Krmencik, Bomber Persib Bandung Lebih Murah, tapi

Berikut ini perbandingan bomber David da Silva dengan Michael Krmencik, Persib vs Persija.

Zahran
Rabu, 29 Maret 2023 | 20:34 WIB
David da Silva vs Michael Krmencik, Bomber Persib Bandung Lebih Murah, tapi
David da Silva vs Michael Krmencik, bomber Persib Bandung vs Persija Jakarta.

SuaraTasikmalaya.id - David da Silva vs Michael Krmencik, bomber Maung Bandung ternyata jauh lebih murah, tapi dia memiliki sejumlah kelebihan.

Menjelang laga klasik Persija Jakarta vs Persib Bandung, para fans kedua tim mulai membanding-bandingkan pemain andalan kedua klub tersebut.

Persija dan Persib akan bentrok pada Jumat, tanggal 31 Maret 2023 di laga tunda pekan ke-28.

Namun hingga kini belum jelas apakah pertandingan penuh gengsi itu akan digelar di Stadion GBK atau Stadion Patriot Bekasi.

Baca Juga:Erick Thohir Menangis, Berjanji Perjuangkan Piala Dunia U-20 kepada Hokky Caraka dkk

Dilansir persiblegendt, bentrok dua tim bertetengga itu menarik karena kedua tim memiliki peluang besar untuk menjadi runner up Liga 1 musim ini.

Selain itu kedua tim eks Perserikatan itu mempunyai bomber asing yang jauh berbeda harga pasarnya.

Dua pemain berposisi juru gedor dari Persija yakni Michael Krmencik dan dari Persib David da Silva.

Jika dibandingkan dari segi nilai pasar, maka Krmencik memang jauh lebih tinggi dari David Da Silva.

Harga pasar  Krmencik  sebesar Rp26 miliar, sedangkan David da Silva hanya Rp3,91 miliar!

Baca Juga:Momen Mengharukan Erick Thohir Peluk Hokky Caraka: Kami Percaya Bapak Bisa

"Tapi, secara permainan David da Silva jauh lebih mamprang," ujar akun tersebut.

David haus gol, fisiknya prima dan daya juangnya di lapangan sangat tinggi.

"Sementara Krmencik minim gol, sering dibelit cedera dan emosional saat di lapangan," ulas akun itu.

Hingga kini statistik pun bicara, Michael Krmencik turun di 20 laga Persija mencetak 6 gol.

Sedangkan David da Silva bermain 29 kali memperkuat Persib di musim ini dan mencetak 21 gol! 

Namun pembuktian yang sesungguhnya akan terjadi d hari Jumat nanti. Siapa yang bakal mencetak gol dan membawa tinnya unggul? Kita lihat saja nanti, The Jak dan Bobotoh! (*)

Sportainment

Terkini

Jadwal pertandingan liga 1 musim 2023 termasuk untuk Persib Bandung draftnya sudah beredar. Siapa saja tim lawan Persib di bulan Juli 2023.

Sportainment | 21:08 WIB

Pelatih Persib Bandung, Luis Milla nampaknya memiliki strategi dan formula tersendiri dalam mempersiapkan timnya di masa pramusim ini menjelang Liga 1 musim depan bergulir. Menurutnya, waktu pramusim ini sudah cukup

Sportainment | 17:57 WIB

Teddy Tjahjono merencanakan akan merekrut dua atau tiga pemain dari diklat Persib. Teddy mengungkap, Persib selalu memegang visi dalam mengorbitkan pemain muda. Teddy juga mengatakan, masalah perekrutan seluruhnya akan diserahkan kepada tim pelatih.

Sportainment | 16:06 WIB

Claudio Tapia mengatakan Argentina tidak akan anggap remeh kekuatan Timnas Indonesia. Argentina akan serius tanggapi tantangan dari Timnas Indonesia karena kemampuan yang dimiliki oleh pelatih Shin Tae-yong. Argentina akan membawa skuad terbaiknya ke Indonesia.

Sportainment | 13:28 WIB

Claudio Tapia mengungkapkan alasan Argentina mau menerima tantangan Timnas Indonesia. laudio menjelaskan, Erick Thohir lah yang menjadi alasan penting Argentina mau datang ke Indonesia. Tapia juga ingin memberi pengalaman berharga bagi Timnas Indonesia.

Sportainment | 13:07 WIB

Deputi CEO PT Persib Bandung Bermartabat, Teddy Tjahjono membeberkan alasan Persib Bandung yang hendak menggelar di training center (TC) di Yogyakarta dan latihan perdana dengan Luis Milla di Bandung

Sportainment | 11:43 WIB

Persib Bandung rencananya akan menggelar Training Center (TC) di kota lain, yaitu Yogyakarta. Ada beberapa alasan yang membuat akhirnya Persib memilih untuk melaksanakan TC di Yogyakarta. Hal itu diungkapkan oleh Teddy Tjahjono.

Sportainment | 10:21 WIB

Persib Bandung akan menggelar latihan perdana pada awal Juni 2023. Dalam waktu persiapan yang hanya satu bulan, Deputi CEO PT Persib Bandung Bermartabat sebut akan menggelar Training Center (TC) di kota ini

Sportainment | 09:48 WIB

Skuad Persib Bandung untuk menghadapi Liga 1 musim depan tidak banyak perubahan. Meski ada pemain datang dan pergi, tetapi tidak begitu banyak perombakan. Termasuk pada posisi gelandang tengah. Namun, siapa yang akan menjadi pilihan utama Luis Milla?

Sportainment | 08:43 WIB

Nasib Marc Klok di Persib Bandung sudah jelas. Musim ini pemain kelahiran Belanda ini tetap bersama bobotoh. Jelang liga musim ini Marck Klok optimis prestasi Persib bakal makin moncer.

Sportainment | 08:33 WIB

"Soal itu alhamdulillah sekarang semua pihak sudah menyadari bahwa semuanya harus berkomunikasi dengan baik," kata Ida.

Metropolitan | 21:12 WIB

Saat kebakaran terjadi Tasya sedang berada di dalam rumah bersama sepupunya.

Metropolitan | 18:12 WIB

Dania mengaku dirinya sudah lama menjanda sehingga, putrinya tinggal di rumah sendirian saat ia pergi memulung.

Metropolitan | 17:24 WIB

Gatot menjelaskan, api bermula dari kebocoran tabung gas salah satu rumah kontrakan di lokasi.

Metropolitan | 17:16 WIB

"(Berdasarkan) pengaduan adanya praktik prostitusi, ditutup selamanya."

Metropolitan | 15:22 WIB

Kaka Slank mengaku melakukan implan rambut sebanyak kurang lebih 5 ribu helai.

Gosip | 02:02 WIB

Rizwan Fadilah pernah menolak tawaran endorse ratusan juta.

Gosip | 23:10 WIB

Inge Anugrah tak menampik dan membenarkan adanya orang ketiga dalam rumah tangganya.

Gosip | 22:12 WIB

Soimah mengatakan ia hanya akan jadi artis ketika berada di depan publik.

Gosip | 22:05 WIB

Ari Wibowo tidak menutup kesempatan untuk Inge Anugrah kembali ke pelukannya bila menyesal bercerai.

Gosip | 21:38 WIB
Tampilkan lebih banyak