Jajal Berbagai Bisnis, Rizky Billar Blak-lakan Mengklaim Dirinya Serakah: untuk Anak

Rizky Billar rela menjajal berbagai bisnis hingga menyebut dirinya serakah.

Anggi Astuti
Senin, 27 Maret 2023 | 12:21 WIB
Jajal Berbagai Bisnis, Rizky Billar Blak-lakan Mengklaim Dirinya Serakah: untuk Anak
Rizky Billar dan Baby L. Jajal berbagai bisnis, Rizky Billar blak-blakan mengklaim dirinya serakah. (Instagram/ @rizkybillar)

SuaraTasikmalaya.idRizky Billar secara blak-blakan mengklaim dirinya serakah, lantaran ambisius menjajal berbagai bisnis.

Hal tersebut diungkapkan suami Lesti Kejora saat berbincang bersama Teuku Wisnu dan Irwansyah di podcast yang tayang lewat YouTube The Sungkars.

Seperti diketahui, Rizky Billar yang akrab dengan sapaan Billar sempat merintis Leslar Entertainment. Kini perusahaan tersebut masih dibekukan usai kasus KDRT yang menyeret namanya.

Selain membangun bisnis di industri hiburan, ia juga merambah ke bisnis kuliner, Raja Se’i. Serta mencoba bisnis pakaian bernama MRB Clothing Line.

Baca Juga:Hukum Membaca Qunut saat Sholat Subuh, Kajian Ustadz Khalid Basalamah

“Ane tuh cara berpikirnya hari ini ane syuting, besok ane harus produksi. Hari ini ane nyanyi punya lagu, besok harus punya label sendiri,” ungkap Billar, seperti dikutip pada Senin (27/3/2023).

Wisnu dan Irwansyah pun bertanya, apa yang mendasari Billar hingga punya pemikiran seperti itu.

“Karena sekarah, karena sekarah.. daripada diiris-iris dapet irisan,” katanya sambil tertawa kecil.

Lebih lanjut, Billar menjelaskan sebenarnya hal-hal yang sekarang ia usahakan semata-mata untuk anak dan keluarganya.

Billar ingin punya sesuatu yang bisa diwariskan untuk sang buah hati, Muhammad Leslar Al-fatih Billar. Sehingga, anaknya kelak lebih mudah mewujudkan impiannya.

Baca Juga:Nagita Slavina Masih Perang Dingin dengan Ayu Ting Ting, Pedangdut Sambelado Ini Selow Saja

“Sebenernya pikiran aku untuk ngebangun ini semua kan untuk anak untuk keluarga, warisan,” ucap Billar.

“Sehingga anaknya punya akses lebih mudah sehingga bisa ngelewatin pencapaian daripada ayahnya,” katanya. (*/ Editor: KangDar)

Trending

Terkini

Timnas Indonesia U-23 dan Malaysia berada di grup yang sama di Piala AFF U-23 2023. Malaysia berambisi maju ke putaran final Piala AFF U-23. Datuk Hamidin Muhammad mengaku, target Malaysia di Piala AFF U-23 ialah melaju hingga ke putaran final.

Sportainment | 16:38 WIB

Sosok yang dipercayai Inara Rusli untuk memilih calon suaminya yang baru

Aneka | 13:08 WIB

Legenda sepak bola dunia datang ke Indonesia, pimpin latihan sang Garuda Muda. Legenda sepak bola dunia yang hadir ke Indonesia ialah Roberto Carlos, Marco Materazzi, Juan Sebastian Veron, Eric Abidal, dan Giorgos Karagounis. Erick berharap dapat membentuk mental para pemain muda Timnas Indonesia.

Sportainment | 11:09 WIB

Biksu Wawan menjelaskan bahwa kendala ini harus diatasi pada hari ketiga. Caranya adalah dengan bermeditasi."Pada hari ketiga, kita harus mampu mengatasi kondisi tersebut. Biasanya, saat kita meditasi, salah satunya adalah melalui pernapasan yang teratur seperti saat berjalan," ucapnya.

News | 10:05 WIB

Stadion Persib benar-benar harus bergemuruh setiap laga usai. Suporter Persib harus benar-benar bersuka ria menyaksikan selebrasi gol-gol sehingga menjadi berita terbaru Persib yang selalu dinantikan.

Sportainment | 08:39 WIB

Dikutip dari beberapa akun media arus utama Persib, Bobotoh menunggu pemain asing baru yang direncanakan akan didatangkan oleh pelatih Luis Milla dalam bursa transfer Liga 1 2023.

Sportainment | 08:23 WIB

Samsat keliling tentunya dapat mempermudah masyarakat untuk melakukan pengurusan dan pengesahan STNK dan PKB. Lantas, di mana jadwal Samsat keliling untuk wilayah Kota Tasikmalaya?

Aneka | 21:49 WIB

Persib Bandung pilih Yogyakarta sebagai tempat training center (TC). Persib akan menggelar TC di Yogyakarta pada pertengahan Juni. Teddy Tjahjono mengatakan Yogyakarta memiliki fasilitas yang memadai serta banyaknya alternatif lapangan.

Sportainment | 20:00 WIB

Sebelum secara resmi menandatangani kontrak dengan Tyronne, Persib sempat bingung apakah pemain asal Spanyol itu dapat bermain untuk Persib dalam Liga 1 2023-2024 atau tidak.

Sportainment | 16:44 WIB

Pelatih Persib Bandung, Luis Milla merespon para pemainnya yang dipanggil Timnas Indonesia dan akan melewatkan latihan perdana. Namun, begini respon Luis Milla terkait empat pemainnya yang dipanggil Timnas Indonesia

Sportainment | 16:38 WIB

Kongres Majelis Amanah Persatuan Kaum Betawi bakal dihadiri Heru Budi.

Metropolitan | 21:15 WIB

Plt Kepala Disdik DKI Syaefuloh Hidayat mengatakan, nilai anggaran untuk mencairkan dana KJP Plus Tahap I Tahun 2023 adalah Rp 1,5 triliun.

Metropolitan | 18:46 WIB

Cuma ketemu sama penjaganya doang. Itu juga cuma pas bayar keamanan aja, kata Aminah.

Metropolitan | 16:18 WIB

Pengangkatan tersebut dilakukan dalam rapat paripurna pengucapan sumpah jabatan di gedung DPRD DKI, Rabu (31/5/2023).

Metropolitan | 15:18 WIB

Pemprov DKI Jakarta pastikan jika pajak yang dikenakan sesuai Perda yakni hanya 15 persen, sedangkan 5 persen dari promotor.

Metropolitan | 14:00 WIB

Virgoun dikabarkan kepergok sedang "main" bersama selingkuhannya oleh pihak polisi.

Gosip | 23:10 WIB

Inara Rusli merasa dirugikan secara immaterial oleh Virgoun selama pernikahan mereka.

Gosip | 22:55 WIB

Inara Rusli dikabarkan menggandeng Hotman Paris sebagai kuasa hukum setelah Virgoun membawa kabur ketiga anaknya.

Gosip | 22:34 WIB

Isi tuntutan Inara Rusli mencakup hak asuh anak, uang mut'ah dan iddah, nafkah anak, serta harta gono gini.

Gosip | 22:22 WIB

"She's a very lovely girl. Dia enak banget untuk diajak kerja sama," beber Yuki Kato.

Gosip | 22:05 WIB
Tampilkan lebih banyak