Cristiano Ronaldo Tak Kenal Pensiun, Jadi Kapten Portugal Bantai Liechtenstein 4-0: Cetak Dwigol, Satu lewat 'Freekick' Geledek!

Laga ini adalah debut pelatih Roberto Martinez setelah mengambil alih komando dari Fernando Santos yang mundur usai Piala Dunia 2022.

Yuda Gunawan
Jum'at, 24 Maret 2023 | 08:52 WIB
Cristiano Ronaldo Tak Kenal Pensiun, Jadi Kapten Portugal Bantai Liechtenstein 4-0: Cetak Dwigol, Satu lewat 'Freekick' Geledek!
Cristiano Ronaldo bela Portugal lagi. (instagram @cristiano)

SuaraTasikmalaya.id - Portugal terlihat menang dengan mudah atas Liechtenstein 4-0 di kualifikasi Grup J Piala Eropa alias Euro 2024, Jumat dini hari (24/3/23) di Stadion Jose Alvalade.

Laga ini adalah debut pelatih Roberto Martinez setelah mengambil alih komando dari Fernando Santos yang mundur usai Piala Dunia 2022.

Namun, bukan Martinez yang jadi bintang malam itu. Lagi-lagi sorotan mengarah ke sang superstar Cristiano Ronaldo.

Sempat dikabarkan akan pensiun membela timnas usai kegagalan di World Cup Qatar, Ronaldo justru tampil sebagai kapten Portugal tadi malam.

Baca Juga:Jokowi Larang Pejabat-ASN Gelar Bukber, Masyarakat Boleh?

Pemain Al Nassr itu mencatatkan penampilan ke-197 untuk timnas Portugal. Menjadikannya pesepakbola pria dengan penampilan terbanyak sepanjang masa untuk timnas. Lagi-lagi rekor baru buat Ronaldo!

Tak puas di rekor itu, CR7 melengkapi malam yang indah untuknya dan Portugal dengan mencetak brace alias dwigol, dari situasi bola mati.

Pertama, lewat titik putih di menit 51. Diawali insiden Joao Cancelo dilanggar Jens Hofer di kotak penalti. Ronaldo pun sukses mengeksekusinya untuk membuat skor jadi 3-0.

Kedua, 12 menit kemudian mantan pemain MU dan Real Madrid itu kembali menyumbang gol lewat situasi bola mati.

Tendangan bebas kerasnya tak mampu dibendung kiper Liechtenstein, Benjamin Buchel. Ronaldo pun bisa merayakan lagi selebrasi khasnya. Siuuu…!!!

Baca Juga:Mantan Presiden Rusia: Ukraina Akan 'Incar' Negara Kami Jika Bergabung dengan NATO

Sayang sekali CR7 tak mencetak hattrick, di menit 78 ia pun ditarik keluar dan digantikan penyerang muda Goncalo Ramos.

Pelatih Roberto Martinez agaknya cukup puas dengan skor 4-0 untuk mengamankan posisi puncak di Grup J.

Coach asal Spanyol itu mungkin tak ingin memporsir sang kapten untuk main penuh 90 menit. Soalnya 3 hari ke depan Portugal harus bertandang ke Luksemburg memainkan game ke-2.

Susunan Pemain

Portugal (3-1-4-2): Patricio; Pereira, Dias, Inacio; Palhinha; Cancelo, Guerreiro, Silva, Fernandes; Ronaldo, Felix.

Substitusi: Dalot, A. Silva, Ramos, Sa, Leao, Otavio, Mario, Neves, Mendes, Jota, Biai, Ferreira.

Pencetak gol: Cancelo (8), Silva (47), Ronaldo (51-p, 63).

Liechtenstein (5-3-2): Buchel; Meier, Hofer, Traber, Malin, Wolfinger; Hasler, Wieser, Frommelt; Sele, Gassner.

Substitusi: Beck, M. Wolfinger, Luchinger, Netzer, Frick, Kardesoglu, Ospelt, Lorenz, Yildiz, F. Wolfinger, Lo Russo, Marxer. (*)

Sumber: FotMob (24/03/23)

Sportainment

Terkini

Momen pertemuan Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka dengan Ketua DPR Puan Maharani kini mendapat sorotan

Trending | 12:43 WIB

Setelah sang kekasih Rebecca Kloper viral atas kasus video syurnya, kini giliran Fadly Faisal yang menjadi bahan perbincangan

Aneka | 12:15 WIB

Gisella Anastasia beri masukan ini pada Rebecca Klopper atas kasus video syur yang dialaminya

Aneka | 11:44 WIB

Terkait insiden tabrak lari pengendara moge yang memakan korban santri ditanggapi serius Wakil Ketua Komisi III DPR RI, Ahmad Sahroni.Politisi NasDem ini terang-terang mengutuk dan mencari pengendara motor yang tidak bertanggung jawab tersebut.

News | 06:13 WIB

Fakta isu Rebecca Klopper akan meninggalkan dunia artis setelah kasus video syur dirinya tersebar

Aneka | 22:29 WIB

Allah SWT mencintai umatnya yang sering melakukan puasa. Selain puasa di bulan Ramadhan, berpuasa di bulan-bulan haram akan mendatangkan pahala yang akan naik di bulan-bulan berikutnya.

Aneka | 17:39 WIB

Putri Anne yang dituding menyindir suaminya sendiri Arya Saloka

Aneka | 11:25 WIB

Guna memperlancar mobilitas warga, semua kereta api jalur selatan akan berhenti di Stasiun Ciamis. Hal ini pun bertujuan untuk menggerakkan ekonomi warga Ciamis.

News | 11:07 WIB

PSSI dan PT Liga Indonesia Baru (LIB) telah mengajukan surat kepada FIFA terkait pemasangan VAR. pemasangan VAR tidak mudah, perlu beberapa tahapan yang mesti dilewati oleh PSSI dan PT LIB. PT LIB ditetapkan sebagai pihak yang bertanggung jawab dalam pemasangan VAR.

News | 21:32 WIB

Terkait video syur mirip Rebecca Klopper, Sandy Arifin selaku kuasa hukumnya meminta kepada semua masyarakat untuk bersikap bijak dan tidak ikut menyebarluaskan.

Trending | 20:10 WIB

"Pelaku dua orang ditangkap di Tanah Abang. Salah satu pelaku merupakan residivis," ujar Hengki

Metropolitan | 12:18 WIB

"Pemkot harus diberi tugas, dan mereka harus bisa menyisir di setiap wilayahnya dan mencari bangunan yang menyalahi aturan..."

Metropolitan | 10:49 WIB

Polisi menemukan tanda-tanda kekerasan di tubuh korban mayat dalam karung.

Metropolitan | 05:39 WIB

Gidion menduga adanya indikasi pembunuhan terhadap korban mayat dalam karung tersebut.

Metropolitan | 23:01 WIB

Mayat tersebut ditemukan dalam kondisi terbungkus karung.

Metropolitan | 20:14 WIB

Momen Rizky Billar colek dagu Lesti Kejora ketika catwalk jadi sorotan publik, karena terlihat mencintai istrinya.

Gosip | 13:45 WIB

Suami Enzy Storia dibilang mirip Ragil karena jogetannya yang melambai ketika after party.

Gosip | 13:10 WIB

Komentar Gandhi Fernando soal film The Little Mermaid menuai perdebatan netizen.

Gosip | 12:51 WIB

Angela Lee kini mendapat perawatan intensif di rumah sakit.

Gosip | 12:24 WIB

Tangisan Lesti Kejora pecah ketika melihat suaminya, Rizky Billar tampil di ajang fashion show brand SAS Designs.

Gosip | 11:44 WIB
Tampilkan lebih banyak