FIFA Konfirmasi Format Baru Piala Dunia 2026 dengan 48 Negara, Indonesia bisa Ikutan dong?

Piala Dunia berikutnya yang akan diadakan di multinegara (Amerika Serikat, Meksiko, dan Kanada) akan menampilkan 48 negara, bukan 32 negara lagi.

Yuda Gunawan
Jum'at, 17 Maret 2023 | 08:05 WIB
FIFA Konfirmasi Format Baru Piala Dunia 2026 dengan 48 Negara, Indonesia bisa Ikutan dong?
Format Piala Dunia 2026. (instagram @jorgerichardcuellar)

SuaraTasikmalaya.id - FIFA telah mengkonfirmasi keputusan kembali ke format grup empat tim untuk Piala Dunia 2026.

Piala Dunia berikutnya yang akan diadakan di multinegara (Amerika Serikat, Meksiko, dan Kanada) akan menampilkan 48 negara, bukan 32 negara lagi.

Artinya bertambah 16 negara peserta yang akan meramaikan pesta sepakbola sejagat ini. Indonesia mungkin saja berpartisipasi.

Pasalnya slot undian per zona atau per benua juga pasti bertambah. Slot Asia yang biasanya 4,5 negara bukan tak mungkin meningkat menjadi 8 negara.

Baca Juga:FIFA Dikabarkan Menangkan Gugatan Marko Simic terhadap Persija

Ini bisa dimanfaatkan Timnas Garuda untuk berusaha mendapatkan kuota negara tambahan demi berlaga di Piala Dunia.

Format Baru World Cup

Karena bertambahnya jumlah tim yang berpartisipasi, turnamen sempat ditetapkan untuk menampilkan 16 grup yang terdiri dari tiga tim.

Namun, format yang diusulkan tadi dipertanyakan, setelah putaran final yang menarik dan menegangkan dari hasil pertandingan grup di Piala Dunia 2022 Qatar.

Menjelang Kongres FIFA ke-73 di Rwanda, Dewan FIFA telah mengonfirmasi sejumlah pengumuman penting. Termasuk keputusan untuk mengembalikan format Piala Dunia 2026 ke format grup 4 tim.

Baca Juga:Lima Tips Hindari Modus Penipuan Online Lewat File APK

Langkah tersebut akan memperluas kompetisi dari usulan awal 80 pertandingan menjadi 104. Hal ini akan menghasilkan babak baru yakni fase 32 besar.

Negara-negara yang finis di dua besar tiap grup dan 8 peringkat tiga terbaik akan maju ke babak sistem gugur.

Kalender Pildun Sudah Dikonfirmasi

Mengomentari keputusan tersebut, FIFA mengatakan:

“Format yang direvisi mengurangi risiko kolusi dan memastikan bahwa semua tim memainkan minimal tiga pertandingan. Sambil memberikan waktu istirahat yang seimbang antara tim yang bersaing.”

FIFA juga mengonfirmasi kalender internasional sepakbola putra dari 2025 hingga 2030, termasuk keputusan untuk memainkan final Piala Dunia pada Minggu, 19 Juli 2026.

Badan sepak bola dunia itu juga mengumumkan bahwa kalender sepak bola wanita akan dilanjutkan dengan enam jendela internasional per tahun, untuk 2024 dan 2025.

Menyusul kekhawatiran tentang kesejahteraan pemain karena klub dan jadwal internasional, FIFA telah membentuk satuan tugas untuk memperhatikan kesejahteraan pemain.

Piala Dunia Klub juga Ganti Format

Presiden FIFA Gianni Infantino mengatakan:

“FIFA mempromosikan pendekatan yang benar-benar global untuk diskusi tentang kalender pertandingan internasional, yang mempertimbangkan perspektif semua pemangku kepentingan utama.

“Tujuan mendasar kami adalah untuk memiliki kejelasan tentang topik ini dan memiliki pertandingan sepak bola yang bermakna.

“Sambil melindungi kesejahteraan para pemain dan menyadari bahwa banyak daerah membutuhkan sepak bola yang lebih kompetitif.”

Di antara pengumuman mereka yang lain, FIFA menyetujui daftar akses untuk 32 tim baru Piala Dunia Antarklub yang akan dimulai pada Juni 2025.

Karena kesuksesan mereka di Liga Champions pada tahun 2021, Chelsea telah dipastikan sebagai salah satu dari 12 tim Eropa yang akan tampil di turnamen tersebut. (*)

Sumber: Sportsmole (15/03/23)

Sportainment

Terkini

Kabar perselingkuhan Arya Saloka yang diungkap Putri Anne

Aneka | 16:29 WIB

Natasha, yang akrab disapa Caca, bahkan masih membela Desta ketika awak media menyinggung isu selingkuh tersebut.

Trending | 16:01 WIB

Beredar Surat Pernyataan Cerai yang berisikan nama Arya Saloka, yang diduga akan ceraikan Putri Anne

Aneka | 15:32 WIB

Bunda Corla membuat sayembara bagi seseorang yang menemukan gambar dirinya saat sedang menjadi laki-laki

Aneka | 14:48 WIB

Erick Thohir menyebut akan memperketat penjualan tiket pertandingan antara Timnas Indonesia vs Argentina. Penjualan tiket pertandingan FIFA Matchday Indonesia vs Argentina akan dijual secara online. KTP akan menjadi syarat utama dalam pembelian tiket.

News | 11:51 WIB

Reino Barack ketahuan berwajah kecut saat bersama Syahrini ditengah kabar Luna Maya dan Maxime Bouttier

Aneka | 10:27 WIB

Timnas Indonesia segrup dengan Malaysia di Piala AFF U-23 2023. Indonesia tergabung ke dalam Grup B Piala AFF U-23 bersama Malaysia dan Timor Leste. Fans Malaysia memandang remeh Timnas Indonesia.

News | 10:13 WIB

Di musim depan, ada tiga mantan pemain Persib Bandung yang telah resmi berseragam PSIS Semarang. Mereka adalah Gian Zola, Bayu Fiqri, dan David Rumakiek. Nuansa Biru Barat makin kental di Biru Tengah

Sportainment | 08:50 WIB

Persib Bandung resmi melepas bek kirinya, David Rumakiek untuk Liga 1 musim depan. Saat ini, David Rumakiek juga sudah resmi berseragam PSIS Semarang. Ia akan memperkuat lini belakang Laskar Mahesa Jenar di musim depan

Sportainment | 07:45 WIB

Natasha Rizki ungkap Alasan tak terima Desta Mahendra dituding selingkuh

Aneka | 19:27 WIB

Dengan dibentuknya Satgas Terpadu Penilaian Gedung dan Nongedung, diharapkan kita dapat bersama-sama mengurangi risiko gempa bumi," ujar Heru.

Metropolitan | 17:13 WIB

"Jadi dimasukkan ke dalam kotak, terus diikat di dalam kotak, di dalam kardus dibawa menggunakan motor, dibuang di TKP kedua (kolong Tol)."

Metropolitan | 16:35 WIB

Tiba-tiba ada dua pengendara sepeda motor melempar benda tumpul."

Metropolitan | 16:12 WIB

Ananda Mikola mengatakan, kebanyakan sponsor Formula E yang sudah meneken kontrak saat ini meruapakan perusahaan swasta.

Metropolitan | 15:43 WIB

Korban FF mengalami lebam dibagian wajah karena dipukul pelaku.

Metropolitan | 14:37 WIB

Indra Bekti mengaku tidak menginginkan perceraian ini.

Gosip | 18:51 WIB

Video yang sudah ditonton lebih dari 3.200 kali itu menampilkan gambar Inara Rusli sedang berada di ruang rekaman bersama dengan Ariel NOAH.

Gosip | 18:34 WIB

Lolly diminta mengingat kembali jasa Nikita Mirzani selama 16 tahun hidupnya ke belakang.

Gosip | 18:33 WIB

Ziva Magnoly yang lebih muda tampak menyemangati kakaknya bahwa yang terpenting adalah prestasi.

Gosip | 18:26 WIB

Vior merupakan ambassador dari tim Esports Onic.

Gosip | 18:11 WIB
Tampilkan lebih banyak