Ferdy Sambo dan Putri Candrawati Berpelukan, Pakar Mikro Ekspresi sebut Bagus untuk Mencuri Simpati Publik: Ya Kenapa Nggak?

Pakar mikro ekspresi menilai momen pelukan Ferdy Sambo dengan Putri Candrawati bisa menarik simpati publik.

Asad
Kamis, 03 November 2022 | 11:44 WIB
Ferdy Sambo dan Putri Candrawati Berpelukan, Pakar Mikro Ekspresi sebut Bagus untuk Mencuri Simpati Publik: Ya Kenapa Nggak?
Pakar mikro ekspresi membaca makna Putri Candrawati yang memeluk Ferdy Sambo sebagai cara untuk mencari simpati publik. (ANTARA News)

SuaraTasikmalaya.id - Terdakwa kasus dugaan pembunuhan Brigadir J, Ferdy Sambo dan Putri Candrawati dihadirkan secara bersamaan pada sidang lanjutan pada tanggal 1 November 2022.

Bahkan sebelum dimulai pun, suasana tampak heboh dengan tindakan yang dilakukan Ferdy Sambo dan Putri Candrawati.

Pasalnya, ketika baru memasuki ruang persidangan, Ferdy Sambo dan Putri Candrawati terlihat berpelukan.

Menanggapi tindakan ini, seorang pakar mikro ekspresi Kirdi Putra ikut memberikan pendapatnya.

Baca Juga:Pengacara Dewi Perssik Angkat Bicara Soal Penangkapan Ibu-Ibu Penghujat, Ternyata Bukan Fans Leslar?

"Buat saya itu adalah bagian dari kemanusiaannya mereka, seterdakwa-terdakwanya pun mereka tetap manusia biasa, yang di mana mereka perlu berinteraksi antara suami dan istri," kata Kirdi Putra.

Kirdi Putra juga berpendapat bahwa tindakan yang dilakukan Ferdy Sambo dan Putri Candrawati memiliki makna tersembunyi.

Mengenai makna tersembunyi tersebut, Kirdi Putra menduga bahwa Ferdy Sambo dan Putri Candrawati sedang ingin mencuri simpati dari publik.

"Ini juga bagus untuk mencuri simpati publik, jadi ya kenapa nggak? Sambil kemudian ini biasa sebagai suami istri saling menguatkan, sekaligus juga menarik simpati publik," imbuh Kirdi Putra.

Saat memasuki ruang persidangan, tampak Ferdy Sambo memasuki ruangan terlebih dahulu, kemudian disusul oleh Putri Candrawati.

Baca Juga:Akui Suaminya Bukan yang Utama, Ayu Dewi Pasrah biarkan Regi Datau Selingkuh demi Uang?

Ketika Putri Candrawati masuk, terlihat Ferdy Sambo menyambut dengan uluran tangan dan langsung memeluk istrinya tersebut.

Tak tinggal diam, para hadirin yang melihat itu, seketika langsung menyoraki tindakan Ferdy Sambo dan Putri Candrawati.

Mendengar sorakan tersebut, Putri Candrawati hanya bisa tertunduk dan segera menuju ke arah kursi duduknya.(*)

Sumber: YouTube Intens Investigasi

Trending

Terkini

Shin Tae-yong dirumorkan hengkang dari Timnas Indonesia, setelah menangani Piala Asia pada 2024 mendatang. Nasib Shin Tae-yong bersama Timnas Indonesia masih abu-abu. Shin Tae-yong akan digantikan dengan pelatih kelas dunia.

Sportainment | 10:39 WIB

Asisten Pelatih Persib, Bayu Eka Sari mengaku siap memberikan yang terbaik bagi Maung Bandung. Bang Bes sangat senang bisa menjadi bagian dari skuad Persib Bandung. Bang Bes sempat bekerja sama bersama Milla dalam menangani Timnas Indonesia pada 2017-2018 lalu.

Sportainment | 09:54 WIB

Jadwal Liga 1 musim 2023/2024 disebut lebih hebring, dan laga pembuka akan mempertemukan juara vs runner up.

Sportainment | 08:58 WIB

Bek kiri Persib Bandung, Zalnando mengaku ingin mengikuti latihan perdana di bawah asuhan sang pelatih, Luis Milla. Namun, ia justru mengungkapkan bahwa dirinya tak ingin terburu-buru dan memilih untuk menjaga kakinya

Sportainment | 08:02 WIB

Jadwal Persib di Liga 1 sudah keluar, Luis Milla sumringah sedangkan Nick Kuipers kembali lagi bertemu bala-bala.

Sportainment | 07:22 WIB

Jadwal pertandingan liga 1 musim 2023 termasuk untuk Persib Bandung draftnya sudah beredar. Siapa saja tim lawan Persib di bulan Juli 2023.

Sportainment | 21:08 WIB

Pelatih Persib Bandung, Luis Milla nampaknya memiliki strategi dan formula tersendiri dalam mempersiapkan timnya di masa pramusim ini menjelang Liga 1 musim depan bergulir. Menurutnya, waktu pramusim ini sudah cukup

Sportainment | 17:57 WIB

Teddy Tjahjono merencanakan akan merekrut dua atau tiga pemain dari diklat Persib. Teddy mengungkap, Persib selalu memegang visi dalam mengorbitkan pemain muda. Teddy juga mengatakan, masalah perekrutan seluruhnya akan diserahkan kepada tim pelatih.

Sportainment | 16:06 WIB

Claudio Tapia mengatakan Argentina tidak akan anggap remeh kekuatan Timnas Indonesia. Argentina akan serius tanggapi tantangan dari Timnas Indonesia karena kemampuan yang dimiliki oleh pelatih Shin Tae-yong. Argentina akan membawa skuad terbaiknya ke Indonesia.

Sportainment | 13:28 WIB

Claudio Tapia mengungkapkan alasan Argentina mau menerima tantangan Timnas Indonesia. laudio menjelaskan, Erick Thohir lah yang menjadi alasan penting Argentina mau datang ke Indonesia. Tapia juga ingin memberi pengalaman berharga bagi Timnas Indonesia.

Sportainment | 13:07 WIB

"Soal itu alhamdulillah sekarang semua pihak sudah menyadari bahwa semuanya harus berkomunikasi dengan baik," kata Ida.

Metropolitan | 21:12 WIB

Saat kebakaran terjadi Tasya sedang berada di dalam rumah bersama sepupunya.

Metropolitan | 18:12 WIB

Dania mengaku dirinya sudah lama menjanda sehingga, putrinya tinggal di rumah sendirian saat ia pergi memulung.

Metropolitan | 17:24 WIB

Gatot menjelaskan, api bermula dari kebocoran tabung gas salah satu rumah kontrakan di lokasi.

Metropolitan | 17:16 WIB

"(Berdasarkan) pengaduan adanya praktik prostitusi, ditutup selamanya."

Metropolitan | 15:22 WIB

Rizwan Fadilah pernah menolak tawaran endorse ratusan juta.

Gosip | 23:10 WIB

Inge Anugrah tak menampik dan membenarkan adanya orang ketiga dalam rumah tangganya.

Gosip | 22:12 WIB

Soimah mengatakan ia hanya akan jadi artis ketika berada di depan publik.

Gosip | 22:05 WIB

Ari Wibowo tidak menutup kesempatan untuk Inge Anugrah kembali ke pelukannya bila menyesal bercerai.

Gosip | 21:38 WIB

Elly Sugigi memberikan anaknya yang bernama Fitri karena buruknya kondisi ekonomi di pernikahan pertama.

Gosip | 21:25 WIB
Tampilkan lebih banyak